Clock

#BERITA

Browse More

#ARTIKEL

Browse More

#RESENSI BUKU

Browse More

Selasa, 10 Juni 2014

Mendidik Anak Saleh, Berawal dari Orang Tua

Judul    :    Kado Istimewa untuk Ayah dan Bunda Mendidik Anak dari Kandungan hingga Dewasa Penulis    :    Dr. Yasir Naser Penerbit    :     Wafa Press, Klaten Tahun Terbit    :     September, 2013 Halaman    :     X + 248 halaman SETIAP orang tua menginginkan anaknya menjadi anak yang saleh. Sebagai gambaran dari keinginannya tersebut selalu melantunkan doa yang diajarkan di dalam al-Qur’an, "Ya Tuhan Kami, anugrahkanlah kepada Kami isteri-isteri Kami dan keturunan Kami sebagai penyenang hati (Kami), dan Jadikanlah Kami imam bagi orang-orang yang bertakwa.” (QS. al-Furqon: 74). Cukupkah hanya dengan membaca doa ini saja keinginan bisa tercapai? Atau seperti apakah sebenarnya memahami...

Rabu, 21 Mei 2014

Gunung yang Bergerak

“Dan kamu lihat gunung-gunung itu, kamu sangka dia tetap di tempatnya, padahal ia berjalan sebagai jalannya awan.” [QS 27:88] EMPAT belas abad abad lampau seluruh manusia menyangka gunung itu diam tidak bergerak. Namun dalam Al Qur’an disebutkan gunung itu bergerak. Gerakan gunung-gunung ini disebabkan oleh gerakan kerak bumi tempat mereka berada. Kerak bumi ini seperti mengapung di atas lapisan magma yang lebih rapat. Pada awal abad ke-20, untuk pertama kalinya dalam sejarah, seorang ilmuwan Jerman bernama Alfred Wegener mengemukakan bahwa benua-benua pada permukaan bumi menyatu pada masa-masa awal bumi, namun kemudian bergeser ke arah yang berbeda-beda sehingga terpisah...

Tidak ada sejarah yang lengkap

Judul Buku     : Sejarah Peradapan Islam Penulis            : Dedi Supriyadi, M.Ag. Penerbit         : CV Pustaka Setia Tahun terbit   : 2008 Jumlah Hal     : 336 halaman Tebal buku     : 16 x 23 cm Resensator      : Rio Pamungkas No. ISBN 979-730-928-2  “ Tidak ada sejarah yang lengkap” terang sang penulis Dedi Supriyadi, M.Ag. dalam bukunya yang berjudul SEJARAH PERADABAN ISLAM. sang penulis mengatakan demikian agaknya bukan tanpa sebab karena memang kenyataannya kita hanya dapat mengalami suatu kejadian dari sebagian totalitas kejadian itu. Maka dari itu tak salah jika kita sering mendengar istilah sejarah berulang dan kita perlu belajar sejarah. Dua istilah terbutlah yang menjadi latar belakang penulis dalam mengungkap sejarah peradaban...

Sabtu, 10 Mei 2014

Apotek K-24 Jl Wonosari, Semakin Komplit dengan PIK Pusat Zakat

SESUAI dengan namanya, salah satu gerai Apotek K-24 yang berada di Jl Wonosari Yogyakarta memang merupakan sebuah apotek yang sangat komplet/lengkap ketersediaan obarnya. Obat apa saja bisa ditemui di sini, termasuk obat-obat yang harus menggunakan resep dokter. Apotek ini juga memberikan pelayanan total, selama 24 jam. Apotek tersebut kini juga semakin komplit dengan keberadaan kotak amal Pusat Infak Kemanusiaan (PIK) Pusat Zakat di sana. Apotek K-24 Jl Wonosari tepatnya berada di Jl Wonosari Km 7,5 Banguntapan Bantul Yogyakarta. Sebuah jalan utama membujur dari timur ke barat yang menghubungkan kota Yogyakarta dengan Wonosari. Sehari-harinya jalan ini sangat padat dilalui...

Cara Bersyukur Kepada Allah

MENSYUKURI nikmat Allah adalah merupakan kewajiban kita sebagai manusia dan juga hambaNya. Karena memang nikmat Allah yang diberikan kepada kita amatlah banyak dan tak mungkin kita bisa menghitung nikmat-nikmat Allah tersebut. Dan nikmat terbesar bagi kita dari Allah Ta'ala adalah nikmat iman dan juga nikmat Islam ini. Dam semoga kita bisa bersyukur kepada Allah atas semuanya ini. Mensyukuri karunia nikmat Allah harus berupa pengakuan hati kepada Kebesaran dan Keagungan Allah dalam sikap dan tindakan nyata,berupa membantu hajat hidup orang-orang yang dalam kesempitan, menghibur orang-orang yang dalam kesedihan, orang yang terkena musibah, membantu mereka yang membutuhkan pertolongan,menyantuni anak-anak yatim dan badan-badan amal...

Rabu, 07 Mei 2014

Buku Pintar Sejarah Islam : Jejak Langkah Peradaban Islam dari Masa Nabi Hingga Masa Kini

Judul Buku Pintar Sejarah Islam : Jejak Langkah Peradaban Islam dari Masa Nabi Hingga Masa Kini   No. ISBN 9786021791950  Penulis Qasim A. Ibrahim dan Muhammad A. Saleh  Penerbit Zaman  Tanggal terbit Januari - 2014  Jumlah Halaman 1218  Berat Buku - Jenis Cover Soft Cover  Dimensi(L x P) - Kategori Sejarah Agama  Bonus -  Text Bahasa Indonesia · Lokasi Stok gudang penerbit  Peristiwa-peristiwa Penting dalam Sejarah Islam sejak Kelahiran Nabi Muhammad hingga Abad ke-21; Sejak April 571 M–Juli 2005 M; Sejak Kemunculan dan Kedigdayaan Khilafah Islam hingga Keruntuhannya Sejarah...

Senin, 05 Mei 2014

Keajaiban Al Qur’an dan Ilmu Pengetahuan Modern

Benar kiranya jika Al Qur’an disebut sebagai mukjizat. Bagaimana tidak, ternyata ayat-ayat Al Qur’an yang diturunkan di abad ke 7 masehi di mana ilmu pengetahuan belum berkembang (saat itu orang mengira bumi itu rata dan matahari mengelilingi bumi), sesuai dengan ilmu pengetahuan modern yang baru-baru ini ditemukan oleh manusia. Sebagai contoh ayat di bawah: “Dan apakah orang-orang yang kafir tidak mengetahui bahwasanya langit dan bumi itu keduanya dahulu adalah suatu yang padu, kemudian Kami pisahkan antara keduanya. Dan dari air Kami jadikan segala sesuatu yang hidup. Maka mengapakah mereka tiada juga beriman?” [Al Anbiyaa:30] Saat itu orang tidak ada yang tahu...

Jumat, 02 Mei 2014

Perjalanan Menapak Jejak Islam di Eropa

Judul Buku      : 99 Cahaya di Langit Eropa: Perjalanan Menapak Jejak Islam di Eropa Penulis            : Hanum Salsabiela Rais dan Rangga Almahendra Penerbit           : PT Gramedia Pustaka Utama Tahun Terbit    : Jakarta 2011 Tebal Halaman : 412 Peresensi        : Raisa ‘Amiyatul Hijriani           99 Cahaya di Langit Eropa: Perjalanan Menapak Jejak Islam di Eropa merangkum seluruh perjalanan spiritual Hanum Salsabiela Rais bersama sang suami Rangga Almahendra selama lebih dari tiga tahun di Eropa. Petualangan ini telah membawa Hanum kepada titik nol yang selama ini ia cari. Dari perjalanan ini pulalah beliau menemukan banyak hal...

KISAH PERJALANAN HIDUP IMAM MUSLIM

Nama lengkapnya ialah Imam Abul Husain Muslim bin al-Hajjaj bin Muslim bin Kausyaz al Qusyairi an-Naisaburi. Ia juga mengarang kitab As-Sahih (terkenal dengan Sahih Muslim). Ia salah seorang ulama terkemuka yang namanya tetap dikenal hingga kini. Ia dilahirkan di Naisabur pada tahun 206 H. menurut pendapat yang sahih sebagaimana dikemukakan oleh al-Hakim Abu Abdullah dalam kitabnya ‘Ulama’ul Amsar.* Kehidupan untuk Mencari Ilmu  Ia belajar hadits sejak masih dalam usia dini, yaitu mulai tahun 218 H. Ia pergi ke Hijaz, Irak, Syam, Mesir dan negara-negara lainnya. Dalam perjalannanya Imam Muslim banyak mengunjungi ulama-ulama kenamaan untuk berguru hadits kepada mereka. Di Khurasan,...

 

Contact our Support

Email us: pusatwakaf@yahoo.com

Our Team Members